Diskusi Sastra, "Teknik Menulis Premis"

✒ #DiskusiSastra FLP Kab. Sukabumi📙
.
Premis adalah atom dari sebuah cerita. Seberapa pun panjang naskah kamu kelak, semuanya berasal dari sebuah premis cerita yang singkat.
.
Karena premis adalah bagian dari sistem cerita, maka ia menjadi salah satu hal penting yang dapat menjadi salah satu fondasi cerita kita. Namun, pertanyaannya kini adalah: "Bagaimana, sih, cara membuat premis yang baik?"
.
Yuk kita sama-sama telusuri kembali "Teknik-Teknik Membuat Premis", yang bisa membuat kita mencapai tujuan dalam sebuah cerita pendek maupun novel. 😄😄😄
.
Bersama: @_hendrapurnama_ (Penulis, Editor, dan Sekretaris bid Reg-On BPP @flpoke)
.
📅 Kamis, 2 Mei 2019
⌚ 20.00 WIB s.d. selesai
📱 On WA Group FLP Kab. Sukabumi .

Kelas ini Terbuka untuk UMUM, anggota, dan juga pengurus @flpkabsukabumi, lho! Bagi yang berminat, silakan kontak narahubung di nomor 088-1541-2820, yaa 😄
.
Sampai bertemu di kelasnya nanti! ^_^
.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi:
IG: @flpkabsukabumi
FB: FLP Kab Sukabumi
Email: flpkabsukabumi@gmail.com
.
CC: @flpjabar @flptv.pusat
#kelasmenulisonline #hendraveejay #hendrapurnama #forumlingkarpena #flp #sukabumi #kabsukabumi #jawabarat #flpkabsukabumi #flpjabar #workshop #kepenulisan #premis #cerpen #ceritapendek #creative #writing #novel #penulis #editor #writer #author #komunitas #literasi #sastra #literasiberkeadaban #writivation #giph
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url